Market Insights
Back
May 2, 2019
GBPUSD menjajal kunci penting harian
Pound Sterling Inggris menjajal kembali ke kunci penting 1.3050 terhadap Dolar USA setelah pasangan ini menemukan ketahanan teknis kuat dari level 1.3100 pada hari Rabu. Pasangan GBPUSD kemungkinan akan menurun kembali ke level 1.3000 jika level dukungan 1.3050 tertembus. Secara keseluruhan, para trader tetap berhati-hati menyusul keputusan suku bunga Bank of England hari ini.
-
Pasangan GBPUSD hanya bullish ketika diperdagangkan di atas level 1.3050, kunci ketahanan berada pada level 1.3100 dan 1.3130.
-
Jika pasangan GBPUSD diperdagangkan di bawah level 1.3050, kunci dukungan harian tetap berada pada level 1.3000 dan 1.2970.